Fairplay dan Sportsmanship
Fairplay dan sportsmanship. Dua hal dari olahraga yang setidaknya bisa diterapkan di manapun. Fairplay yang setidak-tidaknya bisa diartikan sebagai suatu upaya untuk bermain jujur, mematuhi hukum permainan, dan bermain untuk menang; tidak lepas dari delapan ajaran sportmanship oleh Keating yang berisi sebagai berikut. 1) Patuhi peraturan,2) Percayai teman Anda,3) Peliharalah kebugaran Anda,4) Kendalikan kemarahan atau